Rabu, 21 November 2012

Tips membaca kode ban sepeda motor kita

Apa itu kode ban...?? Dalam artikel kali ini saya akan membahas tentang "kode ban" yang terdapat di sepeda motor kita. Saya harap dengan artikel ini bisa membantu teman-teman untuk mengetahui cara membaca kode ban. Karena fakta nya, masih banyak pemilik sepeda motor yang masih awam dengan kode-kode yang tertera pada ban yang sering kita gunakan.






Biasa nya yaa kalau ada masalah dengan ban sepeda motor. kita pun akan menyerahkan langsung permasalahan kita kepada pemilik bengkel atau pompa ban. Padahal, amat penting sekali bagi kita untuk mengetahui kode-kode yang tertera pada ban kendaraan tersebut. Bukan apa-apa, kode-kode itu akan memberitahu kita apa saja yang boleh dilakukan terkait dengan kecepatan & berat nya beban yang bisa di topang oleh kendaraan kita. Jika melebihi limit nya, siap-siap saja menanggung resiko yang terjadi.

 



   

Kode ban & cara membaca nya :

  • Huruf "L" - Kecepatan maksimal 120 km/jam.

  • Huruf "P" - Kecepatan maksimal 150 km/jam.

  • Huruf "S" - Kecepatan maksimal 180 km/jam

  • Angka "38" - Beban maksimal 132 kg.

  • Angka "41" - Beban maksimal 145 kg.

  • Angka "46" - Beban maksimal 170 kg.




Sekian & Terima Kasih.. 


Ditulis Oleh : Unknown // 15.21
Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar

 
Geraldi.com. Diberdayakan oleh Blogger.